Silsilah Panduan Shaum Ramadhan (Bag 4.)

5⃣ Kepada Siapa Diwajibkan dan Tidak Diwajibkan? Puasa Ramadhan diwajibkan kepada setiap umat Islam, laki-laki dan perempuan,  baligh, berakal, dan sedang tanpa udzur (halangan). Udzur-udzur  tersebut adalah: 📌 Orang Sakit Hal ini berdasarkan ayat: ومن كان منكم مريضا أو على سفر فعدة من أيام أخر “Maka barangsiapa diantara kamu ada yang sakit atau dalam perjalanan … Continue reading Silsilah Panduan Shaum Ramadhan (Bag 4.)